Praktisi pendidikan anak, Seto Mulyadi, mengatakan, banyak hal perlu diperhatikan dalam menentukan standar kelulusan nasional. Sangat salah menjadikan ujian nasional sebagai penentu kelulusan tersebut.
"Saya tak setuju UN dijadikan standar kelulusan nasional karena sebaiknya UN dibatasi sebagai upaya pemetaan, bukan penentu kelulusan," kata Seto, Selasa (26/4/2011) di Jakarta.
Pengamat pendidikan yang akrab disapa Kak Seto ini mengatakan, pemetaan yang dimaksud berguna sebagai upaya pemerintah dalam memonitor pemerataan pendidikan nasional. Sebab, saat ini, standar pendidikan di Indonesia belum merata dalam banyak hal, terutama di daerah-daerah pedalaman. Jika UN ditetapkan sebagai penentu kelulusan nasional, katanya, yang terjadi adalah seperti saat ini, yaitu siswa dipaksa tidak jujur dan secara sadar telah melupakan etika dalam dunia pendidikan.
"Coba lihat, sekarang UN telah melanggar etika, kejujurannya tidak ada. Bukan hanya pada siswa, tetapi juga terjadi pada tingkat-tingkat di atasnya karena ini menyangkut kredibilitas, gengsi," ujarnya.
UN seharusnya menjadi tolok ukur kualitas pendidikan nasional. UN, kata Seto, sebaiknya tidak dilihat hanya dari sisi kognitif karena banyak pihak melakukan pembenaran yang sebetulnya jauh dari semangat meningkatkan mutu pendidikan.
"Gara-gara UN akhirnya mereka melakukan pembenaran-pembenaran dengan membocorkan soal dan mencontek. Ini sangat jauh dari semangat dan tujuan meningkatkan mutu pendidikan. Untuk itu, semua pihak, termasuk media, perlu mengkritisi UN secara serius," ungkap Seto.
Sumber: Edukasi Kompas
Update via Email
Artikel Terkait:
Pembenaran Kesalahan
2011-05-02T06:30:00+08:00
tes
berita|
Evaluasi Pembelajaran
Analisis Validitas Tes Objektif
Pada tulisan sebelumnya tentang validitas sudah diposting, postingan yang membahas secara...Objektivitas dan Kepraktisan
Ada 2 tulisan yang terakhir diposting tentang hal-hal yang membahas tentang kualitas...Validitas Alat Evaluasi
Salah satu komponen terpenting yang menentukan hasil dari pelaksanaan evaluasi adalah...
Berita
Publikasi Makalah bagi Mahasiswa, Harus
Baru baru ini Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi mengeluarkan surat edaran bagi...Kisi-kisi UN Fisika 2011/2012
Ujian Nasional untuk tahun ajaran 2011/2012 di depan mata, walaupun masih terus menjadi...
Tutorial Animasi PowerPoint
Cara Membuat Background PowerPoint
Apakah Anda bosan dengan template PowerPoint yang digunakan sekarang ini? Kalau TIDAK...Mendesain Tata Letak PowerPoint
Secara standar fasilitas slide PowerPoint telah mengatur bentuk-bentuk slide, hal ini...
Free Download
Kisi-kisi UN Fisika 2011/2012
Ujian Nasional untuk tahun ajaran 2011/2012 di depan mata, walaupun masih terus menjadi...Ebook dengan CHM Maker
Membuat media pembelajaran berbasis komputer tentunya sudah tidak asing bagi kita semua...
Artikel news
Teknologi Informasi & Komunikasi dalam Pembelajaran
Pembelajaran sistem konvensional merupakan sebuah sistem pembelajaran yang mengedepankan...Moodle, Apa yang Dapat Dilakukan?
Tulisan sebelumnya (Moodle, Pembelajaran Berbasis Web) dikatakan bahwa terdapat...
Penelitian Tindakan Kelas
Menentukan Fokus Masalah
Fokus masalah lebih diidentikkan dengan langkah yang mengawali dalam perencanaan...Penafsiran Hasil Penelitian Tindakan Kelas
Data yang diperoleh dari hasil penelitian tindakan kelas memiliki arti yang sangat...Analisis Data
Analisis data dan intrepretasi data terhadap data yang berhasil dikumpulkan dalam...
Microsoft Excel
Analisis Validitas Tes Objektif
Pada tulisan sebelumnya tentang validitas sudah diposting, postingan yang membahas secara...Fungsi Logika (Bag.1)
1. Fungsi AND Fungsi ini digunakan untuk menghasilkan nilai TRUE (benar) jika semua...
Kolom
Blog, CMS atau LMS?
Beberapa tahun lalu, kira-kira tepatnya tahun 2009. Dalam suatu kesempatan berdikusi...Maaf, Makalahku Makalah Google
Jauh sebelum penggunaan internet meluas, kebanyakan pelajar, mahasiswa, guru, dan...
Tutorial Media Blog [For Education]
Blog, CMS atau LMS?
Beberapa tahun lalu, kira-kira tepatnya tahun 2009. Dalam suatu kesempatan berdikusi...Kode HTML untuk Link pada Media Blog
Tutorial blog untuk media pendidikan sudah lama tidak dilakukan, timbul kejenuhan untuk...
Info Matakuliah
- Aplikom 2012: Informasi lengkapnya baca
- Pembelajaran IPA 1: Silahkan baca
- Manajemen Berbasis Sekolah: Informasi lengkapnya